Syarat dan Ketentuan



Syarat dan Ketentuan

Passport

  • Passport Asli (48 Halaman) yang masih berlaku minimal 8 bulan sebelum keberangkatan
  • Nama pasport harus 3 kata, contoh : Sitti Fatimah Muhammad

  • Pas Photo Terbaru

  • Menyiapkan Pas Foto berwarna ukuran 4x6, 5 lembar dan 3x4, 5 lembar
  • Pas Photo dengan Latar belakang putih
  • Photo Close Up (wajah terlihat 80%)
  • Pas Photo wanita wajib memakai jilbab
  • Tidak memakai kacamata hitam, kerudung putih dan seragam dinas

  • Identitas

  • Menyiapkan Fotocopy KTP = 1 lembar
  • Menyiapkan Fotocopy Kartu Keluarga

  • Akta Lahir

  • Bagi anak wanita berusia dibawah 45 tahun yang berangkat bersama ayahnya.
  • Bagi anak laki-laki berusia dibawah 18 tahun yang berangkat bersama ayahnya.
  • Bagi wanita yang usia dibawah 45 tahun, berangkat bersama saudara kandung laki-lakinya berusia diatas 21 tahun.

  • Buku Nikah

  • Menyiapkan buku nikah asli bagi suami istri yang berangkat (istri berusia dibawah 45 th).

  • Pembayaran

  • Melakukan pembayaran uang muka sebesar Rp. 5.000.000, setelah melakukan pembayaran.
  • Pelunasan minimal 1 bulan sebelum keberangkatan.

  • Penyerahan dokumen

  • Bagi anak laki-laki berusia dibawah 18 tahun yang berangkat bersama ayahnya.

  • Kartu kuning vaksin Maningitis

  • Dibuat dikantor kesehatan pelabuhan/bandara dengan membawa Fotocopy KTP, Fotocopy Paspor dan Pas Photo ukuran 4x6, 1 lembar.

  • Lain-lain

  • Jamaah yang berusia diatas 60 tahun atau dalam keadaan sakit harus berangkat dengan pendamping
  • Surat pernyataan, memberikan surat pernyataan bila jamaah diatas 60 tahun berangkat tanpa pendamping (keluarga inti)

  • Pembatalan

  • 3 Juta setelah pembayaran DP.
  • 45 hari sebelum keberangkatan 25%
  • 30 hari sebelum keberangkatan 50%
  • 15 hari sebelum keberangkatan 100%